Monday, February 28, 2011

Merubah Tampilan Facebook

Kali ini apa yang dipostingakan berbeda dan harapannya adalah pengunjung mendapatkan hal baru dari blog ini, bukan hanya sekedar software saja, namun juga Tips-tips lain yang tentunya sedang hangat dibicarakan orang saat ini, Facebook.

Benar, Facebook !!! siapa yang saat ini belum mengetahui keberadaan facebook? maka anda tentunya juga belum mendengar tentang keberhasilan Presiden Amerika OBAMA yang juga pernah sekolah di salah satu SD di indonesia ini teryata menggunakan Facebook untuk berkampanye, menghimpun masa dan akhirnya menang dalam pemilihan sebagai presiden negara adikuasa tersebut.

Yang akan dituliskan pada postingan kali ini bukan tentang penjelasan mengenai Facebook namun,
mengenai langkah-langkan bagaimana mengganti tampilan Facebook menjadi lebih indah, unik dan membuat anda untuk mengganti tampilannya tiap beberapa menit :)

OKE, to the point saja :)
jika anda sudah bergabung dengan Facebook maka tampilan standartnya kurang lebih akan seperti ini

Tampilan setelah dimodifikasi


Tergantung dari modifikasi anda, anda juga bisa membuatnya sesuai keinginan anda, tinggal edit di beberapa baris yang isinya tentang jpeg (file gambar) ganti dengan url gambar anda, dan lihat hasilnya. Saya coba dengan style Milan ( klub favorit saya....hehe )


Sekarang apa yang harus anda lakukan?diperlukan software khusus? secara umum saya katakan tidak, karena hanya memerlukan:
  1. Browser Mozilla Firefox (browser umum yang biasa digunakan, karena kestabilannya)
  2. Add on dari Mozilla untuk lebih mempermudah.
  3. Script dari userstyles.org
Berikut langkah-langkahnya.
  1. Gunakan Browser Mozilla Firefox
  2. Install Add-ons yang ada di http://adf.ly/cZB3
    Klik add to firefox
  3. Restart Mozilla Firefox tersebut
  4. Login account facebook anda
  5. Masuk ke http://userstyles.org/styles/site/facebook.com
  6. Lalu pilih tampilan facebook yang anda inginkan.
  7. Klik tombol Load into stylish
  8. Selesai dan lihat facebook anda :)
Semoga Bermanfaat....
Sumber : http://pc-media.blogspot.com/2009/05/merubah-tampilan-facebook.html 

No comments:

Post a Comment

T4share - Sharing dapat profit

T4share - Sharing dapat profit Peluang menarik, tanpa modal (free registration) dan sangat mudah dijalankan oleh siapapun untuk mendap...